Saturday, May 1, 2010

Pemanfaatan Citra Satelit dalam Pertambangan dan Energi

Dalam Bidang Pertambangan dan Energi

- Inventarisasi potensi pertambangan
- Pemetaan situasi tutupan lahan pertambangan yang akan di buka
- Perencanaan site plan lokasi pertambangan
- Inventarisasi lokasi pertambangan liar dan PETI
- Monitoring perubahan lahan akibat kegiatan pertambangan terbuka
- Monitoring kegiatan rehabilitasi lahan.
- Inventarisasi potensi dan perencanaan lokasi pembangkit listrik tenaga mikrohidro.


 Pemetaan Kawasan Pertambangan


Perencanaan dan penyusunan strategi ekplorasi
Pengelolaan asset



Pemetaan Kawasan Tambang Terbuka Batu bara PT. BA Tanjung Enim dan sekitarnya tahun 2008, berdasarkan interpretasi citra satelit.